Perkembangan peserta didik

Pengarang : Sukiyanto Tahun Terbit : 2020. Perkembangan peserta didik merupakan studi yang mengkaji tentang perubahan perubahan yang terjadi pada setiap individu. Buku ini memaparkan konsep dna karakteristik perkembangan peserta didik, pertumbuhan dan perkembangan, perkembangan perilaku dan pribadi serta pengukurannya, periodesasi perkembangan, pertumbuhan dan perkembangan […]

Organisasi manajemen

Pengarang : Chaniago, Nasrul Syakur Tahun Terbit : 2016. Organisasi merupakan wadah dalam menjalankan manajemen. Semua organisasi menggunakan ilmu manajemen dalam menjalankan dan mengembangkan organisasi. Adapun unsur pembentuk organisasi berupa sejumlah manusia yang berkeinginan untuk mengembangkan berbagai kemampuan individu yang dikoordinir dalam satu usaha kerja […]