Teori-teori Psikologi sosial
Pengarang : Sarwono, Sarlito Wirawan
Tahun Terbit : 2014.
Psikologi sosial sebagai ilmu khusus yang mempelajari tingkah laku manusia dlaam lingkungan sosialnya. Psikologi sosial bertujuan untuk mengerti suatu gejla atau fenomena. Psikologi sosial memerlukan teori; teori yang disusun dari data yang diperoleh dari suatu eksperimen
