Penyusunan laporan keuangan berbasis MYOB Accounting V19.6
Pengarang : Astuti, Elly
Tahun Terbit : 2016.
Buku ini membahas mengenal MYOB, instalasi program MYOB, membuat data perusahaan, merancang dan mengelola akun perusahaan, mengelola kartu utang dan piutang, mengelola transaksi pembelian , retur dan pelunasan utang, mengelola transaksi penjualan, reut dan pelunasan piutang, tutup buku akuntansi contoh soal studi kasusu
