Kesahajaan

Pengarang : Imanti, Ayu Prama
Tahun Terbit : 2019.

Buku ini lahir dari perenungan mengenai pentingnya strategi untuk mengelola diri sendiri agar menjadi pribadi yang efektif. Ketika diperhadapkan dengan berbagai stimulasi dan perubahan maka identitas diri sering teramcam goyah. Kegoyahan ini menggeser hal hal yang seharusnya diutamakan. Makna hidup sebagai keutamaan yang selayaknya dicapai manusia dapat terabaikan oleh kompleksitas hidup. 

Leave a Comment