Etika komunikasi di era siber

Pengarang : Junaedi, Fajar
Tahun Terbit : 2019.

Perkembangan teknologi siber telah memberikan tantangan baru etika komunikasi baik secara teori maupun praktik. Tantangan dan jawaban tentang persoalan etika ini semakin mengemuka dalam masyarakat yang pluralistis. Buku ini bernajak dari beragam pertanyaan tentang persoalan etika komunikasi di era siber yang disajikan secara runtut. Pemahaman dasar tentang etika serta relasi etika dan komunikasi kemudian dengan etika di ranah komunikasi meliputi jurnalis, etika jurnalis ,etika penyiaran, etika periklanan dan etika media sosial

Leave a Comment