Psikologi belajar dan mengajar
Pengarang : Hamalik, Oemar
Tahun Terbit : 2020.
Tujuan instruksional merupakan bagian penting dalam proses belajar mengajar. Tujuan instruksional mencakup tujuan guru dan tujuan siswa yang dirumuskan berdasarkan pemikiran psikologis.
