Belajar kimia fisik
Pengarang : Sunyono
Tahun Terbit : 2016.
Buku ini memudahkan dalam memahami konsep kimia fisik, diberikan contoh contoh penyelesaian soal dan diakhiri dengan soal soal untuk latihan mandiri. Pembahasan secara detail meliputi teori kinetika gas, kinetika kimia, kinetika fotokimia dan hantaran elektrolit.
