Dasar-dasar hukum asuransi

Pengarang : Mulhadi
Tahun Terbit : 2017.

Usaha asuransi dan perasuransian mengalami perkembangan dan pertumbuhan pesat akhir akhir ini. Perkembangan itu ditandai dengan tingginya tingkat kebutuhan akan proteksi melalui asuransi, beragamnya produk asuransi yang ditawarkan penetrasi perusahaan asuransi asing yang mulai melirik pasar dalam negeri dan tingginya minat asuransi di kalangan masyarakat. Buku ii memuat lengkap dasar tentang hukum asuransi

Leave a Comment