Komunikasi antar budaya
Pengarang : Sihabudin, Ahmad
Tahun Terbit : 2013.
Budaya berkenaan dengan cara manusia hidup. Manusia belajar berpikir , merasa mempercayai dan mengusahakan apa yang patut menurut budayanya. Bahasa , persahabatan , kebiasaan makan , praktik komunikasi , tindakan tindakan sosial, kegiatan ekonomi, politik dan teknologi semua itu berdasarkan pola pola budaya. Budaya adalah suatu konsep yang membangkitkan minat. Budaya berkesinambungan dan hadir di mana mana, budaya juga berkenan dengan bentuk fisik serta lingkungan sosial yang mempengaruhi hidup kita
