Manajemen bimbingan dan konseling di sekolah

Pengarang : Neviyarni S
Tahun Terbit : 2023.

Pelayanan bimbingan dan konseling (BK) merupakan kegiatan komprehensif yang memanfaatkan sumber sumber yang ada secara terintegrasi serta urutan tindakan yang dirancang untuk mencapai tujuan yang telah ditetapkan. Pelayanan BK di sekolah perlu dilaksanakan dalam rangka membantu pesserta didik mencapai tujuan pendidikannya secara optimal. Buku ini memaparkan konsep dan teori terkait manajemen BK juga memaparkan ketentuan aplikasi dan permasalahan dalam pelaksanaan pelayanan BK di sekolah

Leave a Comment